Jadwal Pelatihan Travel Consultant Ibadah Haji dan Umroh 2023

Jogja Tama Tri Cita – Begitu banyak umat Islam yang berkeinginan untuk melakukan ibadah umroh dikarenakan tidak bisanya berangkat dengan segera untuk melakukan haji, membuat usaha-usaha biro jasa travel haji dan umroh semakin menjamur.

Hal ini adalah merupakan suatu bentuk model wisata rohani yang melayani konsumen/ pemakai jasa agar mendapatkan kemudahan untuk berangkat ke kota Makkah dalam pelaksanaan ibadah umroh. Untuk dapat menjadi seorang travel consultant ibadah umroh dan haji, maka diperlukan pelatihan.

Baca Juga : Urgensi Pelatihan Tour Guide dalam PERMENPAREKRAF

Materi Pelatihan Travel Consultant Haji dan Umroh

  • Strategi dan manajemen travel haji dan umroh
  • Menghadapi persaingan bisnis
  • Hak-hak konsumen
  • Etika bisnis
  • Aspek Spritual, Strategi, dan Manajemen Dalam Ekonomi Islam
  • Strategi Dalam Berekonomi Syariah
  • Pelayanan Jasa
  • Kualitas Jasa
  • Kendala dan Upaya Travel Umroh Dan Haji
  • Handling Complain

Untuk informasi dan pendaftaran dapat menghubungi Admin kami di 0812-1501-7910

Jadwal Pelatihan Travel Consultant Ibadah Haji 2023

Angkatan 1, 6-7 Januari 2023
Angkatan 2, 3-4 Februari 2023
Angkatan 3, 10-11 Maret 2023
Angkatan 4, 7-8 April 2023
Angkatan 5,18-19 Mei 2023
Angkatan 6, 23-24 Juni 2023
Angkatan 7, 7-8 Juli 2023
Angkatan 8, 4-5 Agustus 2023
Angkatan 9, 1-2 September 2023
Angkatan 10, 6-7 Oktober 2023
Angkatan 11, 10-11 November 2023
Angkatan 12, 15-16 Desember 2023

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *